Pemandangan alam(panorama): Wisata Gunung Tangkuban Perahu

Sabtu, 27 Agustus 2022

Wisata Gunung Tangkuban Perahu

 


Gunung tangkuban perahu terletak di provinsi jawa barat gunung tangkuban perahu terkenal sebagai wisata alam yang di penuhi dengan kawah...

Gunung perahu juga menjadi tempat hidup beragam kawasan wisata terkenal.

Asal gunung tangkuban perahu ini dengan kisah sangkuriang  yang jatuh cinta dengan ibu kandungnya sendiri yang bernama dayang sumbi..

Dayang sumbi tidak mau di nikahi sangkuriang..

Dayang sumbi hanya mau dinikahi apabila sangkuriang membuat perahu lengkap dengan danau di kasih waktu hanya satu malam untuk membuat perahu dan danau...

Sangkuriang hampir saja menyelesaikan permintaan dayang sumbi...

Lalau setelah itu dayang sumbi terus memohon agar sang kuasa menggagalkan hal itu,mataharipun terbit dan sangkuriang gagal...

Sangkuriang mulai emosi karena ke gagalannya kemudian sangkuriang menendang perahu hingga terbalik dan akhirnya menjadi gunung tangkuban perahu...

Bagi pengunjung yang berwisata ke gunung tangkuban perahu bisa menyaksikan melihat gunung tangkuban perahu dari sisi selatan 

Gunung tangkuban perahu ini pernah meletus sekitar 45 ribu tahun lalu yang menghasilkan aliran lava yang mengalir ke timur laut lava ini menutupi area seluas 190 km persegi..

Letusan dari gunung tangkuban perahu ini menghasilkan sembilan kawah yaitu 

1.kawah ratu 

2.kawah siluman 

3.kawah lanang 

4.kawah jurig 

5.kawah baru 

6.kawah jarian 

7.kawah domas 

8.kawah badak 

9.kawah pangguyangan 






Tidak ada komentar:

Posting Komentar